Langsung ke konten utama

Neraca Massa Decanter

NERACA MASSA DECANTER

Saat ini saya sedang menyusun tugas akhir perancangan pabrik, kemudian gugel ingin merancang neraca massa dekanter namun tidak ada satupun artikel yang membahasnya tentang ini, yang saya temukan hanyalah skripsi itu juga kadang memerlukan member maka dari itu saya ingin membuatnya, semoga bermanfaat.

sebelum lebih jauh mari kita bahas apa itu Neraca Massa?
Neraca Massa adalah cabang keilmuan yang mempelajari kesetimbangan massa dalam sebuah sistem. Dalam neraca massa, sistem adalah sesuatu yang diamati atau dikaji. Neraca massa adalah konsekuensi logis dari Hukum Kekekalan Massa yang menyebutkan bahwa di alam ini jumlah total massa adalah kekal; tidak dapat dimusnahkan ataupun diciptakan. Contoh dari pemanfaatan neraca massa adalah untuk merancang reaktor kimia, menganalisis berbagai alternatif proses produksi bahan kimia, dan untuk memodelkan pendispersian polusi.(sumber wiki)

Apa itu Dekanter
Dekanter merupakan alat yang digunakan untuk memisahkan liquid-liquid dengan prinsip perbedaan densitas dan kelarutan yang rendah

Mari kita lanjut ke perancangan (menggunakan perhitungan manual excel)
contoh punyaku

Data yang di perlukan
Kondisi Operasi T: 60 c
                           P: 1 atm

1. NERACA MASSA UMPAN
 I Komponen  I   kg/jam    I

2. Data kelarutan % tiap komponen
 ambil dari buku Yaws Chemical Properties Hanbook, 1999 ( Solubility in water)
satuan ppm di kali 10^-6 menjadi kg/L

3.menghitung densitas tiap komponen
ambil dari buku Yaws Chemical Properties Hanbook, 1999 ( density of liquid)

Rumus AB^-(1-T/Tc)^n

4. Menghitung Lapisan 1
M H2O: ...
Densitas H2O : ...
didapat V H2O: ...
u/ komponen lain massa komponen= kelarutan%  x densitas x VH2O

5. Menghitung Lapisan 2
Rumus : Massa in - Massa Lapisan 1
 
6. Masukan Neraca Massa OUT 
pastikan semua sudah balance

Terimakasih, sampai jumpa

 










Komentar